Skip to main content

CARA MEMBUAT GROUP DI FACEBOOK

Group adalah sebuah fasilitas yang dimiliki facebook untuk para penggunanya (user) dalam membuat suatu komunitas atau kumpulan orang yang mempunyai hobi, aktivitas, atau berbagai persamaan lainnya. Dengan membuat group kita dapat membuat sebuah komunitas yang dapat berbagi informasi dan bahkan kopi darat jika memang diperlukan. Sayangnya, ada beberapa pihak yang menyalahgunakan fungsi dari group, misalnya menjadikan group sebagai ajang iklan kepada para membernya. Dan yang paling parahnya iklan itu tidak ada kaitannya dengan group tersebut.

1. Pada halaman facebook klik aplications (kiri bawah) > Create a New Group (kanan atas) atau klik langsung disini
2. Anda akan masuk ke
a. step 1, silakan diisi



Detail

-Group Name wajib diisi
-Network (jaringan) : pilih global untuk umum atau jaringan tertentu untuk pembatasan member
-Description (deskripsi) : wajib diisi
-Group Type (jenis group) : wajib diisi
-Recent News (berita baru-baru ini)
-Office
-Email
-Street
-City/Town
Klik "Create Group"




b. step 2
Jika belum tahu atau belum siap silakan skip step ini
atau silakan diisi

Detail



Upload Picture :
jangan lupa centangkan checkbox dan pastikan gambar/foto yang Anda upload tidak melanggar peraturan Jenis ekstensi gambar yang bisa di upload JPG, GIF atau PNG dan tidak lebih dari 4MB

Website:
Silakan isi jika ada
Kalau ada lebih dari 1 website silakan gunakan "koma" sebagai pemisah

Options:
-Show related groups = menampakkan group yang terkait dengan group ini

-Show related events = menampakkan acara yang terkait dengan group ini

-Enable discussion board = mengizinkan adanya discussion board atau diskusi para anggota tentang berbagai macam topic

-Enable the Wall = mengizinkan penulisan di wall (dinding) group

-Enable photos = mengizinkan adanya foto pada halaman group

--Allow all members to upload photos = semua anggota bisa mengupload foto

--Only allow admins to upload photos = hanya admin yang bisa mengupload foto

- Enable videos - mengizinkan adanya video pada halaman group

--Allow all members to upload videos = semua anggota bisa mengupload foto

--Only allow admins to upload videos = hanya admin yang bisa mengupload foto

- Enable links = mengizinkan adanya link pada halaman group

-- Allow all members to post links = semua anggota bisa mengupload foto

--Only allow admins to post links = hanya admin yang bisa mengupload foto

- Access:
--This group is open = siapa saja bisa bergabung & konten bisa dilihat siapa saja

--This group is closed = yang ingin bergabung harus disetujui terlebih dahulu oleh admin & konten hanya bisa dilihat oleh anggota

--This group is secret = dirahasiakan dan tidak dapat dicari, kenaggotaanya hanya untuk orang-orang yang diundang

silakan klik save
3. Setelah klik save, facebook akan mengarahkan ke halaman invitation (undangan)
silakan undang teman-teman Anda untuk bergabung dalam group, lebih baik undang orang yang kira-kira tertarik dengan group yang dibuat. Ingat jangan spam

Comments

Popular posts from this blog

LAFADZ NIAT PUASA SUNNAH

Dibawah ini adalah lafadz niat puasa sunnah . bagi siapa saja yang mau mengamalkannya semoga Allah memberi balasan dan memberi jalan keluar dari semua kesulitan dalam hidup ini, dan semoga kita senantiasa mendapatkan Taufiq dan hidatahNya, amin. amin amin --> Lafadz Niat Puasa Sunnah Niat Puasa Senin – Kamis نَوَيْتُ صَوْمَ يَوْمَ الْاِثْنَيْن سُنَّةً لِلهِ تَعَالَى " NAWAITU SAUMA YAUMUL ISNAIN SUNNATAN LILLAHI TA'ALA “ Saya niat puasa hari Senin, Sunnah karena Allah ta’ala.” نَوَيْتُ صَوْمَ يَوْمَ اْلخَمِيْس  سُنَّةً لِلهِ تَعَالَى NAWAITU SAUMA YAUMUL KHOMIS SUNNATAN LILLAHI TA'ALA “ Saya niat puasa hari Kamis, sunnah karena Allah ta’ala.” Niat Puasa Daud نَوَيْتُ صَوْمَ دَاوُدْ سُنَّةً لِلهِ تَعَالَى NAWAITU SAUMA DAWUD SUNNATAN LILLAHI TA'ALA “ Saya niat puasa Daud , sunnah karena Allah ta’ala Niat Puasa Hari-hari Putih . نَوَيْتُ صَوْمَ اَيَّامَ اْلبِيْضِ سُنَّةً لِلهِ تَعَالَى NAWAITU SAUM...

KHASIAT SURAT AL-WAQIAH

Selamat Membaca, dan semoga bermanfaat.  Sabda Rasulullah s.a.w.: “Siapa membaca surah Al-Waqi’ah setiap hari, ia tidak akan ditimpa kefakiran.” Sabda Rasulullah s.a.w. : “Siapa membaca surah Al-Waqi’ah setiap malam, dia tidak akan ditimpa kesusahan atau kemiskinan selama-lamanya. (Diriwayatkan oleh Baihaqi dari Ibnu Mas’ud r.a.) Sabda Rasulullah s.a.w. : “Ajarkanlah surah Al-Waqi’ah kepada isteri-isterimu. Kerana sesungguhnya ia adalah surah Kekayaan.” (Hadis riwayat Ibnu Ady) Sabda Rasulullah s.a.w. : “Barang siapa yang membaca surah Al-Waqi’ah setiap malam maka dia tidak akan tertimpa kefakiran dan kemiskinan selamanya. Dan surah Al-Waqi’ah adalah surah kekayaan, maka bacalah ia dan ajarkan kepada anak-anakmu semua.” Menurut fatwa sebahagian Ulama’ katanya: “Barangsiapa membaca surah Al-Waqi’ah pada setiap hari dan malam dalam satu majlis sebanyak 40 kali, selama 40 hari pula, maka Allah akan memudahkan rezekinya dengan tanpa kesukaran dan mengalir ...

DOWNLOUD BILLING GRATIS (HANDYCAFE) SOLUSI TERBAIK UNTUK WARNET

bagi kamu-kamu yang buka warnet dan belum mempunyai billing untuk mencatat waktu. nih ada solusinya yaitu pakai billing handycafe dijamin puas dah ???mau tahu alamat downloudnya ???klik saja ini . atau INI  dan untut tahu cara instal dan pemakainya comentari tulisan ini , nanti saya akan ajari sesuai kemampuan saya. cara menggunakan silahkan downloud dulu ini . setelah itu tinggal install di komputer. dan dibedakan mana clien dan servernya ..jangan lupa itu.Dan yang paling penting kamu juga harus register dulu...sebelum memakainya . agar kamu dapat lisensinya. o.k