Ada 4 bulan dalam satu tahun yg di mulyakan Allah swt. Yaitu..3 berurutan , Dzulqo'da, Dzulhijjah, Muharram dan satu lagi Rajab. Dan alhamdulillah pada saat saya menulis blog ini tepat pada tgl 29 Dzulhijjah memasuki 1 Muharram. Dalam hal para sholihin memberikan tuntunan berupa puasa akhir tahun (tgl 29 Dzulhijjah) dan sorenya berdoa akhir tahun. Dan puasa awal tahun ( tgl 1 Muharram ) dan sehabis maghrib ( tgl 29 dzulhijjah ) berdoa awal tahun..yg redaksi teksnya ada di sini. Tgl 1 muharrom merupakan hari bersejarah bagi umat islam, karna pada hari itu awal Rosulullah Hijroh dari Makkah ke Yasrib ( Madinah) , Perintah hijroh mempunyai arti yg sangat berarti sebab dg hijroh sebenarnya adalah awal mula kita berjuang dalam mengembangkan ajaran islam di daerah itu. Umat islam seharusnya hijroh dalam rangka mengembangkan ajaran islam. Dan niat hijroh harus semata- mata mencari Ridho Allah swt. Semoga di awal tahun baru hijriyah 1436 ini ..kita sebagai umat islam di beri kekuatan ol...